Bimbel persiapan masuk akmil tni di indonesia cukup banyak, namun sebelum sobat future menentukan mana yang sesuai dengan kebutuhan, kami juga akan sedikit memberikan informasi bagaimana perbedaan persyaratan masuk tni akmil dengan masuk ptn, simak ui atau pts. dibandingkan dengan penerimaan masuk yang ada di ptn, ui, unpad, itb & lainnya.

Mengikuti bimbel tni akmil, ptn, simak ui, ujian mandiri lainnya, untuk menjadi mahasiswa salah satu yang juga sangat di favorit kan tapi sobat future yang masuk tni akmil atau akademi biasanya disebut sebagai “taruna/taruni.” Mendengar kata itu, pastilah terbayang cowok-cewek tegap berbadan fit yang selalu menarik perhatian orang di sekitarnya.

PERSYARATAN PENERIMAAN TARUNA AKMIL 

  1. Warga Negara Indonesia.

  2. Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.

  3. Setia kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar Republik Indonesia tahun 1945.

  4. Berumur sekurang-kurangnya 17 tahun 9 bulan dan setinggi-tingginya 22 tahun pada saat pembukaan pendidikan

  5. Sehat jasmani dan rohani.

  6. Tidak sedang kehilangan hak menjadi prajurit berdasarkan putusan pengadilan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap.

  7. Tidak memiliki catatan kriminalitas yang dikeluarkan secara tertulis oleh Polri (dilengkapi pada saat calon mengikuti pemeriksaan Psikologi).

  8. Pria, bukan anggota/mantan prajurit TNI/Polri dan PNS TNI.

  9. Berijazah SMA/MA program IPA/IPS atau yang setara, dengan ketentuan nilai UAN yang ditentukan.

  10. Belum pernah kawin dan sanggup tidak kawin selama dalam pendidikan pertama.

  11. Memiliki tinggi badan sekurang-kurangnya 165 cm serta memiliki berat badan seimbang menurut ketentuan yang berlaku.

  12. Bersedia menjalani Ikatan Dinas Pertama (IDP) selama 10 tahun.

  13. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia.

  14. Harus ada surat persetujuan dari orang tua/wali dan orang tua/wali selama proses penerimaan tidak melakukan intervensi terhadap panitia penerimaan dalam bentuk apapun.

  15. Bagi yang memperoleh ijazah dari negara lain, harus mendapat pengesahan dari Kemendikbud.

  16. Tidak bertato/bekas tato dan tidak ditindik/bekas tindik telinganya atau anggota badan lainnya, kecuali yang disebabkan oleh ketentuan adat.

  17. Bagi yang sudah bekerja :

  18. Melampirkan surat persetujuan/ijin dari kepala dinas/jawatan/instansi ybs.

  19. Bersedia diberhentikan dari status pegawai, bila diterima menjadi Taruna Akmil.

  20. Bersedia mentaati peraturan bebas KKN baik langsung maupun tidak langsung. Apabila terbukti secara hukum melanggar sebagaimana yang dimaksud, maka harus bersedia dinyatakan tidak lulus dan atau dikeluarkan.

Materi Seleksi Pendaftaran Akademi Militer TNI

Pemeriksaan/pengujian calon dilaksanakan 2 tahap, 3 tingkat.  Setiap calon harus dan wajib menjalani pemeriksaan/pengujian yang sama baik tahap maupun tingkatnya.

  • Rik/Uji tingkat I dan II/tingkat daerah.Dilaksanakan di daerah oleh Sub Panda dan Panda setempat, dengan macam/jenis pemeriksaan/pengujian sebagai berikut :

1. Rik/Uji tingkat I.
Dilaksanakan oleh Sub Panda meliputi :

  • Pemeriksaan Administrasi.

  • Pemeriksaan Kesehatan I & II.

  • Pemeriksaan/pengujian Jasmani (Kesegaran Jasmani A, B, Renang dan Postur).

  • Test Wawancara.

  • Pemeriksaan Psikologi I (oleh Tim Rik Psi Panpus).

2. Rik/Uji tingkat II.
Dilaksanakan oleh Panda meliputi :

  • Pemeriksaan Administrasi.

  • Pemeriksaan Kesehatan III (Tim Rikkes Panpus) meliputi aspek laboratorium, bedah dan mata.

  • Pemeriksaan/pengujian Jasmani (Kesegaran Jasmani A, B, Renang dan Postur).

3. Rik/Uji tingkat III/tingkat Pusat.

    • Pemeriksaan Administrasi.

    • Pemeriksaan Kesehatan  IV.

    • Pemeriksaan/pengujian Jasmani (Kesegaran Jasmani A, B, Renang, postur/Antropometrik dan adi raga).

    • Test Wawancara.

    • Pemeriksaan Psikologi II (psikologi lapangan).

    • Pengujian Pengetahuan/Akademik.

Info lebih lanjut kunjungi website resmi penerimaan TNI :

https://rekrutmen-tni.mil.id

nah, itu beberapa informasi pendaftaran akmil dan  persyaratan – persyaratan yang sobat future wajib siapkan untuk dalam mendaftar akmil dan jangan lupa tetap persiapkan sobat future dalam menghadapi tes akademik, tpa, tps, bahasa inggris, biologi, kimia, geografi, fisika, sejarah, pengetahuan umum, matematika (kuantitatif),  bahasa Indonesia, verbal, silogisme, padanan kata, penalaran analitik, penalaran logis, psikologi jiwa (MMPI), psikotest (warteg test), (draw test), (kreaplin, pauli), (spasial), (logika number), kesemaptaaan jasmani (lari 12 menit), (Pull Up untuk pria dan Wanita Chinning untuk wanita), (Sit Up), (Push Up), (Shuttle Run), (Renang), wawancara, pantuhir dan sampai sidang kelulusan https://eduthama.com terbaik memeberikan semua materi di atas dengan baik dan lengkap.

Terlebih lagi jika sobat future persiapkan dengan matang dan penuh perencanaan dan dapat mengikuti bimbel sekolah kedinasan, akpol, les privat masuk akmil & bimbel masuk akmil TNI terbaik terbaik terpercaya dan berpengalaman.